Selasa, 15 Maret 2016

MACAM MACAM TANAMAN BONGSAI

Bonsai dari Asam Londo

Tanaman Bonsai Asam Londo

Tanaman asam londo sebenarnya sangat mirip dengan asam Jawa. Yang membedakannya adalah  asam londo merupakan tanaman yang berasal dari luar negeri sedangkan asam Jawa adalah tanaman asli dari nusantara.
Salah satu kelebihan dari pohon asam londo yakni memiliki umur yang panjang, batang yang kokoh dan bentuk yang unik.

Bonsai dari Tanaman Beringin Karet

Tanaman Bosai dari Beringin Karet
 
Tanaman yang satu ini memiliki batang yang mudah untuk dibentuk. Hal ini karena batang pohon beringin karet mempunyai karakteristik lentur seperti karet. Bentuk pohon beringin mempunyai bentuk yang bagus dan menarik sehingga sangat cocok untuk dibuat tanaman bonsai.

Bonsai Cemara Duri

Bonsai Cemara Duri

Secara umum cemara merupakan tanaman yang memiliki tektur kayu keras serta serat kayu melingkar yang unik. Pohon ini bisa hidup sangat lama bahkan ada yang bisa bertahan sampai ratusan tahun. Oleh karena itulah banyak yang menggunakan pohon ini sebagai tanaman bonsai.

Tanaman Bonsai Santigi

Tanaman Bonsai Santigi

Di Taiwan tanaman ini jenis ini sangat populer untuk dijadikan bonsai, sedangkan di Indonesai masih belum banyak yang tahu. Hal ini dikarenakan santigi tergolong jenis tanaman yang belum lama digunakan sebagai bonsai. Santigi memiliki 2 jenis yakni santigi gunung dan santigi laut, jenis yang pertama hidup di habitat dekat pantai sedangkan yang kedua menyukai daerah tinggi.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar